1. Pegang kepala yang sakit dengan tangan kanan.
2. Bacalah basmalah, lalu bacakan ayat-ayat berikut ini masing-masing 1x :
- Al Baqoroh : 128
- An Nisaa : 28
- Al Anfaal : 66
- Maryam : 1-3
- Al Baqoroh : 186
- Al An'aam : 13
- Al Furqaan : 45
- Asy Syuura : 1-2
Dibacalah berulang kali dengan mengharapkan kesembuhan dari Allah.
0 Comments